Membuat Kue Kukus Keju
Malam ini malam ke 3 ayah ada pekerjaan dan agenda organisasi berturut-turut. Dan 3 malam kemarin full dilalui dengan membaca, menggambar, dan mewarnai buku. Bunda perlu mencarikan altenatif kegiatan lain. Berpikir mau memasak apa, antara donat tapi kehabisan gula halus atau coba-coba bikin kue kukus keju.
Akhirnya, kami eksekusi kue kukus keju. Anak-anak awalnya diijinkan mengaduk-aduk telur dan gula menggunakan whisk. Eh, mereka malah asyik mainan, tuker-an whisk dan sudip, hampir numplak adonan, dan sebagainya membuat emak hilang kesabaran. Akhirnya, dieksekusi sendiri.
Ini asli resep yang ada dikepala dengan kendala kehabisan soda kue dan double acting baking soda. Jadi hanya menggunakan single acting baking soda yang sudah dibeli lama syekali.
Menyedihkan karena akhirnya adonan gagal merekah. Evaluasinya karena pake keju yang meleleh terkena panas jadi adonan tambah basah berminyak sehingga gagal mengembang dengan sempurna. Namanya coba-coba ya, belum intip resep sungguhan. Ya hasil tak mengkhianati usaha. Kue kukus akhirnya gagal mekar dengan cita rasa keju yang meleleh.
#tantangan10hari
#gamelevel9
#kuliahbunsayiip
#thinkcreative
Akhirnya, kami eksekusi kue kukus keju. Anak-anak awalnya diijinkan mengaduk-aduk telur dan gula menggunakan whisk. Eh, mereka malah asyik mainan, tuker-an whisk dan sudip, hampir numplak adonan, dan sebagainya membuat emak hilang kesabaran. Akhirnya, dieksekusi sendiri.
Ini asli resep yang ada dikepala dengan kendala kehabisan soda kue dan double acting baking soda. Jadi hanya menggunakan single acting baking soda yang sudah dibeli lama syekali.
Menyedihkan karena akhirnya adonan gagal merekah. Evaluasinya karena pake keju yang meleleh terkena panas jadi adonan tambah basah berminyak sehingga gagal mengembang dengan sempurna. Namanya coba-coba ya, belum intip resep sungguhan. Ya hasil tak mengkhianati usaha. Kue kukus akhirnya gagal mekar dengan cita rasa keju yang meleleh.
#tantangan10hari
#gamelevel9
#kuliahbunsayiip
#thinkcreative
Komentar
Posting Komentar